Klasemen Sementara MPL ID Season 9: Onic di Urutan Pertama

Klasemen Sementara MPL ID Season 9: Onic di Urutan Pertama
Roster ONIC Esports MPL ID Season 9

Porosmedia.com – Turnamen Mobile Legend Bang-Bang Profesional League Indonesia, MPL ID Season 9 Minggu ke 3 regular-season selesai di gelar. Pertandingan di gelar pada hari Jumat-Minggu 4-6 Maret 2022.

Dua Minggu sebelumnya klasemen dikuasai oleh RRQ Hoshi, kali ini Onic Esport yang menduduki klasmen tertinggi. Mereka mendapatkan total 6 poin dari total lima pertandingan.

Posisi ke-2 diduduki tim yang sedang dalam performa terbaiknya yaitu Aura Fire.

Mereka sebenarnya mencicipi kedudukan pertama, namumun disalip Onic Esports usai tim landak kuning itu mengalahkan Geek Fam di pertandingan di hari Minggu kemarin.

 

Klasemen Sementara MPL ID Season 9: Onic di Urutan Pertama
Foto: instagram/mpl.id.official

 

Sementara ke-3 di duduki oleh RRQ Hoshi. Tim yang dijuluki Raja dari Segala Raja ini mendapatkan 4 poin dari total enam pertandingan.

Lalu Peringkat ke-4 diduduki Evos Legends. Meskipun mereka sempat mengalahkan RRQ Hoshi di laga EL-Clasico kemarin, Evos masih belum bisa menggeser RRQ  dengan 1 poin dalam lima laga yang dijalankan.

Alter Ego yang minggu lalu di posisikan ke-7 kini naik ke peringkat lima.

Baca juga:  Roster RRQ Hoshi MPL Season 9, Lemon Comeback Tanpa Xin?

Merangkaknya Alter Ego ke posisi sekarang terjadi usai mengalahkan Bigetron Alpha Minggu lalu.

Rebellion Zion yang awalnya di posisi ke-5 sekarang harus turun satu tingkat .

Di dua laga kemarin, mereka ditumbangkan oleh tim Bigetron Alpha dan Geek Fam.

Tim Geek Fam, mereka belum pernah sekalipun meraih kemenangan dalam lima laga yang dijalankan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *